Cara membersihkan aksesoris kulit dengan putih telur - Selain Putih telur bisa digunakan sebagai masker wajah yang berfungsi memperkecil pori-pori, dan juga menyamarkan garis-garis halus keriput di wajah dan leher. Putih telur pun bisa membersihkan bahan-bahan dari kulit .
Membersihkan aksesoris kulit
Putih telur memiliki ketebalan dan kelengketan yang tepat untuk memudahkan menghilangkan kotoran pada sepatu kulit, jaket, tas, dompet, dan aksesoris berbahan kulit lainnya. Gosokkan saja putih telur langsung pada bagian yang diinginkan, dan bersihkan segera dengan kain basah. Hebatnya, putih telur juga memiliki lapisan pelindung yang akan membuat aksesorismu kembali bersinar.
0 Komentar untuk "Cara membersihkan aksesoris kulit dengan putih telur"