Tips mencegah ikan lele stres

Tips mencegah ikan lele stres

Lele stres saat seleksi ukuran dan harus pindah kolam. Ikhwan, peternak lele di Bogor, Jawa Barat, memiliki cara untuk mengatasinya. Ia mengambil selembar daun pepaya tua lalu mencacah halus. Ikhwan lantas menebar cacahan itu di kolam saat sore atau setelah lele berpindah kolam. Upayanya ternyata membuahkan hasil sehingga menekan jumlah lele stres. Menurut Ikhwan, selembar daun pepaya dapat dipakai untuk populasi 500 lele di kolam berukuran 5 m x 3 m. Cara itu juga dapat diterapkan saat menghadapi cuaca panas yang berkepanjangan
Bagikan :
+
Previous
Next Post »
0 Komentar untuk "Tips mencegah ikan lele stres"

 
Template By Kunci Dunia
Back To Top